Postingan

Menampilkan postingan dari 2018

Iri dan Dengki Membakar Pahala

Gambar
Rasulullah saw. bersabda, “Hindarilah dengki karena dengki itu memakan (menghancurkan) kebaikan sebagaimana api memakan (menghancurkan) kayu bakar.” (Abu Daud). Dengki (hasad), kata Imam Al-Ghazali, adalah membenci kenikmatan yang diberikan Allah kepada orang lain dan ingin agar orang tersebut kehilangan kenikmatan itu. Dengki dapat merayapi hati orang yang merasa kalah wibawa, kalah popularitas, kalah pengaruh, atau kalah pengikut. Yang didengki tentulah pihak yang dianggapnya lebih dalam hal wibawa, polularitas, pengaruh, dan jumlah pengikut. Tidak mungkin seseorang merasa iri kepada orang yang dianggapnya lebih “kecil” atau lebih lemah. Sebuah pepatah Arab mengatakan, “Kullu dzi ni’matin mahsuudun.” (Setiap yang mendapat kenikmatan pasti didengki). Sumber:  https://www.dakwatuna.com/2007/04/17/159/dengki-penghancur-kebaikan/#ixzz59z4tsmmj   Follow us:  @dakwatuna on Twitter  |  dakwatunacom on Facebook

JANGAN PERNAH LUPA BERSYUKUR DAN BERSABAR

Gambar
JANGAN PERNAH LUPA BERSYUKUR DAN BERSABAR        Sahabat sering kali kita diberi kenikmatan, diberi keberkahan namun kita lupa untuk bersyukur padahal kita diberi banyak sekali kenikmatan tanpa bersyukur sama sekali. Ketika kita ditimpa musibah kita selalu menyalahkan Allah Subhanallahuwataala karena kita menganggap belum tepat waktunya kita ditimpa musibah, kita tidak bersabar menghadapi suatu musibah, padahal dalam agama islam cara terbaik melewati suatu musibah adalah dengan bersabar. Semoga artikel ini dapat membantu kita untuk selalu bersyukur dan selalu bersabar dalam keadaan apapun. saya juga akan membagikan design yang dapat digunakan untuk kita berdakwah secara tidak langsung ketika kita share, jangan lupa untuk apa kuota internet anda buang selama ini apakah untuk lalai didunia atau untuk meraih rahmat dan berkah Allah Subhanallahuwataala